10 Rekomendasi Mobil Remote Control dengan Baterai Charger yang Paling Oke untuk Anda (2023)

10 Rekomendasi Mobil Remote Control dengan Baterai Charger yang Paling Oke untuk Anda (2023)

Mobil remote control, bila dilihat dari baterainya ada dua jenis. Salah satunya yaitu yang bersifat rechargeable. Nah, ini yang jadi pilihan banyak orang, karena tidak melulu harus membeli baterai. Tertarik untuk memiliki mobil remote control yang satu ini? Simak rekomendasinya, ya.

Mainan Remote Control Masih Digemari Anak-anak

Meski zaman sudah semakin maju, ternyata ada beberapa hal yang masih belum ditinggalkan. Seperti mainan remote control. Mainan ini sudah ada sejak tahun 70-an, namun tetap digandrungi oleh anak-akan hingga saat ini.

Tentu saja kini model dan jenisnya semakin berkembang dan bertambah banyak. Melihat anak-anak memainkan mainan remote control mereka, Anda pasti serasa sedang bernostalgia, bukan?

Tips Memilih Mainan Remote Control untuk Anak

Sesuaikan dengan Usia Si Kecil

Jangan sembarangan memberikan mainan remote control pada anak kecil, ya. Anak-anak di bawah usia 3 tahun sebaiknya tidak bermain mainan ini untuk menghindari hal-hal yang tidak diinginkan. Ketika anak sudah bisa diajak berkomunikasi dan mengerti bahaya menelan mainan, baru berikan mainan remote control kepada anak dan ajak ia bermain bersama.

Remote control bukan sekadar mainan, tetapi juga menjadi alat untuk melatih kemampuan motorik mereka dan membantu mereka untuk belajar menjadi lebih cekatan dengan mengoperasikan alat tersebut.

Desain dan Ketahanan

Banyaknya desain mobil remote control saat ini jelas membuat Anda bingung harus pilih yang mana. Jangan hanya terkesima dengan bentuknya saja, tetapi pilih mainan yang punya ketahanan terbaik agar bisa awet dimainkan.

Ada tiga model mobil remote control yang paling populer yaitu truk, buggy, dan sedan. Kalau Anda ingin ikut memainkannya dan ingin melombakan dengan mobil remote control lain, model sedan bisa menghasilkan kecepatan tinggi dengan gerakan gesit.

Jenis dan Fitur

Setiap jenis mobil remote control yang dijual di pasaran punya fitur yang berbeda-beda seperti modelnya. Misalnya untuk model helikopter, robot, dan mobil yang masing-masing bisa menjalankan fungsi khusus yang diperintahkan oleh remote control.

Sebelum membeli, pelajari dulu fiturnya secara lengkap apakah sesuai dengan kebutuhan atau tidak. Biasanya semakin beragam fitur yang tersedia, semakin mahal pula harga mainan tersebut.

Mobil Remote Control dengan Charger untuk si Kecil

OEM RC Mobil Remot Deformation Batasi Petugas Polisi Mobil Robot Mainan Remote Control

Sumber gambar www.blibli.com

Mainan yang satu ini punya bentuk yang mirip dengan aslinya. Selain itu juga bisa berubah menjadi robot. Dilengkapi juga dengan suara sirine dan lampu yang bisa menyala. Mainan ini cocok untuk anak mulai usia 3 tahun ke atas. Produk dengan nama OEM RC Mobil Remot Deformation Batasi Petugas Polisi Mobil Robot Mainan Remote Control ini bisa dibeli di Tokopedia seharga Rp 127.000, di Shopee seharga Rp 134.900, dan di Blibli seharga Rp 137.900.

Pxtoys 12428 12428B 9200 X Brushless Motor V WLtoys Mainan Mobil Remote Control

Sumber gambar www.blibli.com

Mobil mainan yang satu ini hadir dalam kualitas premium dengan skala 1:12 dan bisa menghasilkan kecepatan hingga 85 km/jam. Dimensinya 36x30x14.5 cm dengan waktu operasi sekitar 25 menit membuat mainan ini tampak nyata.

Dalam satu set mainan terdapat RC car, remote control, baterai, charger USB, obeng, dan kunci roda logam masing-masing 1 buah. Produk pxtoys 12428 12428B 9200 X Brushless Motor V WLtoys Mainan Mobil Remote Control bisa dibeli di Blibli seharga Rp 1.950.000.

KLTOYS SW 868-R2 Model Lamborgini Mainan Remote Control

Sumber gambar www.blibli.com

Mengikuti perkembangan zaman, model mobil RC pun semakin beragam. Anda pasti terpukau dengan minatur Lamborghini Aventador yang terlihat semewah aslinya ini. Jika dijalankan maju atau mundur, maka lampunya akan menyala.

Mainan berstandar SNI ini sudah jelas aman dimainkan oleh anak-anak. Dapatkan produknya hanya di Blibli seharga Rp 200.000. Dalam pembeliannya juga dilengkapi dengan baterai rechargeable.

Mainan Remote Control Blue Lamborgini Police

Sumber gambar www.blibli.com

Satu lagi mobil RC dengan model Lamborghini, namun kali ini adalah mobil polisi. Mainan ini sangat mengasyikkan untuk anak-anak, dengan dimensi 25x10.5x9 cm yang membuatnya terlihat seperti sungguhan. Mobil ini dapat dikendalikan dengan remote control dan dayanya bisa diisi ulang dengan charger yang tersedia satu set dengan mobil.

Dapatkan mainan keren ini hanya di Bukalapak seharga Rp 90.000, di Blibli seharga Rp 132.090, atau di Shopee seharga Rp 150.000.

JK Master Piece Mainan Mobil Remote Control

Sumber gambar www.blibli.com

JK Master Piece Mainan Mobil Remote Control bisa berjalan maju mundur dengan sensor lampu yang ikut bekerja. Mainan ini terbuat dari bahan plastik dan sudah berlabel SNI, jelas aman untuk anak-anak. Agar bisa digunakan untuk bermain, dibutuhkan baterai AA sebanyak dua buah untuk mengoperasikannya. Produk ini tersedia di Blibli seharga Rp 130.000.

San Zuan Evoque Drift Mainan Mobil Remote Control

Sumber gambar www.blibli.com

San Zuan Evoque Drift Mainan Mobil Remote Control hadir dalam skala 1:14 dengan 8 buah velg yaitu empat buah ban karet dan empat buah ban drift. Mainan ini membutuhkan baterai 700 mAh. Pilih warna dan model yang sesuai dengan selera agar semakin bersemangat memainkannya. Produk ini bisa dibeli di Blibli seharga Rp 320.000.

Xio Solution RC Alphard Open Sliding Door Mainan Mobil Remote Control

Sumber gambar shopee.co.id

Xio Solution RC Alphard Open Sliding Door Mainan Mobil Remote Control sangat ideal untuk anak usia 6 tahun ke atas. Mainan ini membutuhkan 2 buah baterai AA untuk pengoperasiannya.

Anak Anda bisa membuat mainan ini maju, mundur, dan berbelok. Pintu mobil bisa dibuka dan ditutup dengan remote control. Mobil mainan ini terbuat dari bahan plastik yang aman untuk si kecil. Dapatkan mainan ini di Shopee seharga Rp 107.682

MOMO 911 Transform Car Mainan Remote Control Anak - Hitam

Sumber gambar www.blibli.com

MOMO 911 Transform Car Mainan Remote Control Anak - Hitam wajib Anda berikan untuk anak karena desain dan fiturnya yang menarik. Mobil ini dapat berubah bentuk menjadi robot dengan perintah dari remote control. Ukuran saat menjadi mobil adalah 23x10x6 cm sementara ukuran saat menjadi robot adalah 14x16x19 cm. Dapatkan produknya hanya di Lazada seharga Rp 169.000 atau di Blibli seharga Rp 195.000.

RC 1400-2 Racing Mobil Remote Control

Sumber gambar www.blibli.com

RC 1400-2 Racing Mobil Remote Control hadir dalam model Lamborghini yang keren. Satu set mainan sudah termasuk mobil remote control, remote control, charger, dan baterai yang masing-masing adalah satu unit. Mainan ini berukuran 1:16, artinya 16 kali lebih kecil dari bentuk aslinya. Anda bisa membelinya di Shopee seharga Rp 145.000 atau di Blibli seharga Rp 231.900.

Racerstar RC1800-2P Mobil Remote Control

Sumber gambar www.blibli.com


Racerstar RC1800-2P Mobil Remote Control bisa berjalan maju, mundur, dan berbelok dengan sensor lampu yang bekerja penuh. Produk berukuran 22 x 10 x 5 cm ini memerlukan 2 buah baterai AA untuk remote control-nya. Dalam setiap pembelian sudah terdapat remote control, 3 buah baterai untuk mobil, dan charger. Produknya tersedia di Blibli seharga Rp 202.000.

From our editorial team

Mobil Remote Control dengan Charger Jadi Pilihan para Pencinta Mobil Remote Control

Mobii remote control dengan charger pasti disukai anak-anak. Jadi, Anda bisa menjadikan mainan yang satu ini sebagai pilihan utama untuk hadiah spesial saat mereka berulang tahun. Anda bisa mempertimbangkan salah satu dari produk yang direkomendasikan BP-Guide di atas sebagai pilihan yang tepat.